Sejenak di Gulu Gulu Deli Park Mall? Apa bagus? Bukannya sekalian jalan-jalan saja? Itulah yang saya pikirkan saat mampir di outlet ini. Namun karena kondisi mengharuskan seperti itu, maka terciptalah suasana ini. Lantas seperti apa rasanya? Nah biar gak berlama-lama, yuk kita bahas.
Seperti yang sudah saya singgung sebelumnya, hanya sejenak menikmati outlet ini, jadi tidak bisa cerita tentang suasana dan tempat outletnya. Namun saya sempat mencoba menu rekomendasi mereka, yaitu Red Velvet dan Brown Slurppy Bobba Cheese Brulee.
Untuk rasa, saya lebih suka Brown Slurppy Bobba Cheese Brulee dibandingkan Red Velvet. Mungkin perbedaannya terletak di rasa boba-nya Brown Slurppy Bobba Cheese Brulee yang bikin rasa menjadi lebih manis, sedangkan Red Velvet terasa ada keju-nya, jadi mirip nano-nano. Tapi kembali pada selera masing-masing, soalnya ini menu rekomendasi, jadi tidak bisa cerita banyak.
Oiya, tuk versi videonya ada di bawah ini
Hmm.. sepertinya segitu aja dulu ceritanya, atau mungkin kamu berpikir mending di Grab Food atau Go Food aja, jadi lebih jelas. Ya betul sih, semoga saja saya bisa mencoba kembali Gulu Gulu di Deli Park Mall Medan.
Catatan:
Lokasi di lantai LG, Deli Park Mall Medan
Instagram: @gulugulu.medan
Foto dan video menggunakan Realme 3
Gulu Gulu di Deli Park Mall Medan |
Seperti yang sudah saya singgung sebelumnya, hanya sejenak menikmati outlet ini, jadi tidak bisa cerita tentang suasana dan tempat outletnya. Namun saya sempat mencoba menu rekomendasi mereka, yaitu Red Velvet dan Brown Slurppy Bobba Cheese Brulee.
Red Velvet (38K/L) |
Brown Slurppy Bobba Cheese Brulee (38K/L) |
Untuk rasa, saya lebih suka Brown Slurppy Bobba Cheese Brulee dibandingkan Red Velvet. Mungkin perbedaannya terletak di rasa boba-nya Brown Slurppy Bobba Cheese Brulee yang bikin rasa menjadi lebih manis, sedangkan Red Velvet terasa ada keju-nya, jadi mirip nano-nano. Tapi kembali pada selera masing-masing, soalnya ini menu rekomendasi, jadi tidak bisa cerita banyak.
Minuman Gulu Gulu |
Oiya, tuk versi videonya ada di bawah ini
Hmm.. sepertinya segitu aja dulu ceritanya, atau mungkin kamu berpikir mending di Grab Food atau Go Food aja, jadi lebih jelas. Ya betul sih, semoga saja saya bisa mencoba kembali Gulu Gulu di Deli Park Mall Medan.
Catatan:
Lokasi di lantai LG, Deli Park Mall Medan
Instagram: @gulugulu.medan
Foto dan video menggunakan Realme 3
Ntar kalo jalan ke sini mampir ke gulu gulu deh
ReplyDeleteSilahkan kk, siapa tahu sesuai dengan selera
Deletemantep ini, penghilang dahaga
ReplyDeleteiya, selepas rutinitas
DeleteKalo pas panas2 kayaknya mantap tuh,
ReplyDeleteMantap, bisa skalian liat mall juga :D
Deleteapa maksud gulu-gulu?
ReplyDeleteKalau secara arti dari taiwan, gulu-gulu mengandung arti suara orang minum. Tapi maknanya suara orang ngobrol sambil minum kak
Delete